Notification

×

Iklan


Iklan



Peringati Hari Pahlawan, Ketua DPRD Medan Tabur Bunga di TMP Bukit Barisan Medan

Minggu, 10 November 2024 Last Updated 2024-11-10T02:59:23Z



AyoMedan.com - Medan, Ketua DPRD Kota Medan Drs.Wong Chun Sen Tarigan M.Pd.B (foto) mengatakan pelaksanaan ziarah dalam rangka peringatan Hari Pahlawan 10 November 2024, bertujuan untuk mengingatkan kembali perjuangan para pahlawan dalam mempertahankan kemerdekaan Indonesia  dari penjajah yang ingin kembali berkuasa.


"Kemerdekaan yang kita rasakan saat ini tidaklah datang begitu saja, namun memerlukan perjuangan dan pengorbanan yang luar biasa dari para pejuang negeri yang telah mendahului kita," ucap Wong usai mengikuti ziarah nasional peringatan Hari Pahlawan Tahun 2024 di TMP Bukit Barisan Medan, Jalan SM. Raja, Minggu (10/11/2024) pagi.